Rabu, 25 Agustus 2010

RESEP MASAKAN SAWI TUMIS ASIN

Di Tulisan Sebelum nya,,,Ane dah mncoba ngenalin apa sih Itu Sawi?,,,nah sekarang ane mo nuliskan resep...dari sawi,,,,bkan resep ndri sh....ngopi jga,,,,
nih resepnya,,,,selamt mencoba.....

RESEP MASAKAN SAWI TUMIS ASIN
Bahan:
250 gram cumi asin, rendam, cuci tiriskan
250 gram sawi putih, potong-potong
75 cc air
5 butir bawang merah, iris tipis
2 siung bawang putih, iris tipis
5 buah cabai merah, iris serong
5 buah cabai hijau, iris serong
1 batang daun bawang, potong-potong
1 sendok makan gula pasir
Minyak goreng secukupnya
Cara Membuat Resep Masakan Sawi Putih Tumis Cumi Asin:
Tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum, masukkan cumi, cabai, air. Aduk rata, masak hingga kering
Masukkan sawi putih, gula, daun bawang. Masak hingga matang
Angkat, hidangkan.
Untuk 3 porsi

---
CAH SAWI BUMBU WIJEN



Resep Masakan - Resep Sayur
Category : bahan dasar sawi, resep sayur



Cah Sawi Bumbu Wijen



Bahan ( Ingredients ) :

- 200 gr udang jerbung, dikerat punggung
- 600 gr sawi putih, dipotong-potong
- 5 buah jamur hioko, direndam lalu dipotong 3 bagian
- 3 siung bawang putih, dicincang halus
- 2 cm jahe, dimemarkan
- 2 sendok makan kecap ikan
- 1/2 sendok makan teh merica bubuk
- 1/2 sendok teh garam
- 1 1/2 sendok makan wijen sangrai
- 2 sendok makan minyak wijen



Cara Membuat ( Instructions ) :

- Tumis bawang putih dan jahe hingga harum dalam
minyak wijen.
- Tambahkan udang sambil diaduk hingga berubah warna.
- Masukan sawi putih dan jamur hioko, aduk sebentar.
- Tuangkan kecap ikan, merica, dan garam sambil diaduk.
- Taburkan wijen, aduk lalu angkat dan sajikan.
------------

Tidak ada komentar:

Posting Komentar